Kode Redeem Ragnarok M Classic (Februari 2025)
Games
18 February 2025
20 views
Temukan kode redeem Ragnarok M Classic terbaru di tahun 2025 di artikel ini. Buruan tukarkan dan klaim hadiah menariknya!
Ragnarok Online resmi menghadirkan close beta test (CBT) Ragnarok M Classic pada tanggal 14 Februari 2025, dengan fitur mata uang utama di dalam game, yaitu Zeny. Meski begitu, kamu bisa memanfaatkan berbagai hadiah gratis yang didapatkan melalui kode redeem terbaru.
Kode Redeem Ragnarok M Classic (Februari 2025)

- UPC3DAA7 - berhadiah eksklusif reward (terbaru)
- ROMCOBT0214 - berhadiah eksklusif reward
- ROMC8MCELB - berhadiah eksklusif reward
- ROMCJOYFUL - berhadiah eksklusif reward
- ROMCFREE - berhadiah eksklusif reward
- KAFRAGIFT - berhadiah eksklusif reward
Kode Ragnarok M Classic Lainnya
- ROM555AY
- ROM555KL
- ROM888CP
- ROM888UU
- ROMLOVE9A
- 44C7SW7Y
- 9D6C5SBH
- 6XKYML4H
- 8UDLJX5F
- skaromc214
- primromc214
- guyromc214
- ananpromc214
- romcobt0214
Cara Menukarkan Kode Ragnarok M Classic
- Buka Ragnarok M Classic, dan ketuk Lainnya di layar game
- Pilih Pengaturan dan temukan “Redeem”
- Masukkan salah satu kode di atas pada kolom teks yang tersedia
- Klik tombol “Konfirmasi”/”Redeem” untuk menerima hadiah dalam game
Nantikan informasi-informasi menarik lainnya dan jangan lupa untuk ikuti Facebook dan Instagram Dunia Games ya. Kamu juga bisa dapatkan voucher game untuk Mobile Legends, Free Fire, Call of Duty Mobile dan banyak game lainnya dengan harga menarik hanya di Top-up Dunia Game.